apa kata dunia??? ungkapan yang berasal dari film Nagabonar ini belakangan ini sering dipakai untuk iklan layanan masyarakat dalam memerangi korupsi.. praktik korupsi emang sudah merajalela di Indonesia,, bahkan seolah-olah sudah menjadi bagian dari budaya.. untuk itu,, tidak heran kalau memerangi korupsi di negara kita menjadi suatu usaha bak menawarkan air laut...
bagi kita orang muda,, mungkin menganggap masalah korupsi ini bukan urusan kita karena tidak ada kaitannya. itu urusan pemerintah,, para pejabat,, penguasa ,,atau polotikus... kepedulian kita pun menjadi tidak nyata terhadapnya.. kita menanggapinya acuh tak acuh... padahal akibat dari praktik korupsi ini sangat berbahaya,, yaitu kehancuran masyarakat,, kehidupan suatu bangsa...
dengan demikian,, siapa bilang kita nggak perlu peduli terhadapnya??? selain itu perlu juga kita sadari bahwa praktik korupsi ini tidak hanya terkait dengan masalah uang,, tapi bisa juga dalam berbagai bentuk lainnya,, misalnya waktu... seberapa banyak dari kita yang menggunakan waktu dengan efektif dan tepat??? padahal waktu tidak akan bisa kita tarik kembali jika sudah berlalu... jangan hanya karena alasan masih muda,, kita bisa seenaknya memboroskan waktu atau menggunakannya secara tidak tepat.. itu sangat merugikan diri sendiri dan masyarakat.. nanti,, apa kata dunia????
books
Selasa, 22 November 2011
seperti TUHAN...
Tuhan... pengen nanya...
gimana yah kalo aku punya tangan sepeti tanganMu???
akankah aku membentuk sebuah dunia yang lebih indah???
membentuk manusia menurut citraku???
memegang semuanya tanpa pernah melepasnya???
Tuhan.. pengen nanya...
bagaimana ya rasanya kalo aku punya kaki seperti kakiMu???
akankah aku berjalan diatas air dan tetap rendah hati???
turun kedunia menawarkan keselamatan???
berjalan ke Golgota menanggung dosa orang lain???
Tuhan,, mo nanyaaa...
bagaimana ya jika aku memiliki hati seperti hatiMu???
akankan aku mampu mengampuni tanpa menghakimi???
mengampuni orang yang menyakitiku???
menyelamatkan dunia yang tidak mau percaya padaku???
Tuhan,, aku mo nanyaaa...
dapatkah aku menjadi Allau yang lebih baik???
Tuhan,, aku tau..
bahwa saat aku sujud dan berdoa,,
aku merasa dalam hatiku,,
pikiranku,,
jiwaku,,
bahwa nggak ada yang dapat mengasihi kami lebih baik daripadaMu...
sebelum kami dapat menyerahkan hidup kami kepadaMu..
Kau telah menyerahkan hidupMu kepada kami..
.
gimana yah kalo aku punya tangan sepeti tanganMu???
akankah aku membentuk sebuah dunia yang lebih indah???
membentuk manusia menurut citraku???
memegang semuanya tanpa pernah melepasnya???
Tuhan.. pengen nanya...
bagaimana ya rasanya kalo aku punya kaki seperti kakiMu???
akankah aku berjalan diatas air dan tetap rendah hati???
turun kedunia menawarkan keselamatan???
berjalan ke Golgota menanggung dosa orang lain???
Tuhan,, mo nanyaaa...
bagaimana ya jika aku memiliki hati seperti hatiMu???
akankan aku mampu mengampuni tanpa menghakimi???
mengampuni orang yang menyakitiku???
menyelamatkan dunia yang tidak mau percaya padaku???
Tuhan,, aku mo nanyaaa...
dapatkah aku menjadi Allau yang lebih baik???
Tuhan,, aku tau..
bahwa saat aku sujud dan berdoa,,
aku merasa dalam hatiku,,
pikiranku,,
jiwaku,,
bahwa nggak ada yang dapat mengasihi kami lebih baik daripadaMu...
sebelum kami dapat menyerahkan hidup kami kepadaMu..
Kau telah menyerahkan hidupMu kepada kami..
.
lukislah aku dengan cantik
kecantikan.. kami merindukanmu...
tolong tunjukkan pada kami apa sesungguhnya engkau...
para model yang tinggi semampai,, tubuh ramping,, alis mata yang sempurna,, dan kaki yang sangat dipuja..
apakah mereka merasa cantik ketika mereka pulang ke rumah dan berdiri didepan cermin??? memakai baju tidur mereka??? tanpa riasan wajah dan rambut????
apakah gadis-gadis di negara-negara ketiga cantik tanpa pemerah bibir dan aksesoris yang manis??
apakah gadis-gadis dengan tubuh yang tidak sempurna, memakai pakaian yang ketinggalan zaman tetap cantik???
bagaimana dengan gadis-gadis yang duduk di sebelahmu?? apakah kecantikan yang ada melampaui kecantikan meeka??? lika??? kemiskinan??? ketiadaan rumah??? kanker??? pakaian yang usang??? obesitas??? dan penilaian dunia ini???
apakah dunia ini sungguh buta dengan apoa sesungguhnya kecantikan itu??? apakah para gadis harus mencoba,,merasakan,,mengetahui,,hidup dengan semuanya itu??? aku ingin melihat kecantikan dari diri seorang gadis yang tertawa saat berkelakar,, bahkan jika giginya patah dan ompong...
kecantikan,,, aku akan mendefinisikanmu...
Allah bilang aku cantik.. kecantikan bukan diukur dari kesempurnaan rambut,, gigi rata,, dan tubuh sempurna.. kecantikan sejati terletak di tem[pat terdalam dari ke[ercayaan diri kita... setiap gadis seharusnya tahu bahwa ia diciptakan dengan suatu tujuan... setiap gadis harusnya hidup seakan ia memesona dengan kecantikannya itu... kecantikan ialah mengetahui bahwa ketika Allah menciptakan kita,, DIA melukis kita dengan cantik...
tolong tunjukkan pada kami apa sesungguhnya engkau...
para model yang tinggi semampai,, tubuh ramping,, alis mata yang sempurna,, dan kaki yang sangat dipuja..
apakah mereka merasa cantik ketika mereka pulang ke rumah dan berdiri didepan cermin??? memakai baju tidur mereka??? tanpa riasan wajah dan rambut????
apakah gadis-gadis di negara-negara ketiga cantik tanpa pemerah bibir dan aksesoris yang manis??
apakah gadis-gadis dengan tubuh yang tidak sempurna, memakai pakaian yang ketinggalan zaman tetap cantik???
bagaimana dengan gadis-gadis yang duduk di sebelahmu?? apakah kecantikan yang ada melampaui kecantikan meeka??? lika??? kemiskinan??? ketiadaan rumah??? kanker??? pakaian yang usang??? obesitas??? dan penilaian dunia ini???
apakah dunia ini sungguh buta dengan apoa sesungguhnya kecantikan itu??? apakah para gadis harus mencoba,,merasakan,,mengetahui,,hidup dengan semuanya itu??? aku ingin melihat kecantikan dari diri seorang gadis yang tertawa saat berkelakar,, bahkan jika giginya patah dan ompong...
kecantikan,,, aku akan mendefinisikanmu...
Allah bilang aku cantik.. kecantikan bukan diukur dari kesempurnaan rambut,, gigi rata,, dan tubuh sempurna.. kecantikan sejati terletak di tem[pat terdalam dari ke[ercayaan diri kita... setiap gadis seharusnya tahu bahwa ia diciptakan dengan suatu tujuan... setiap gadis harusnya hidup seakan ia memesona dengan kecantikannya itu... kecantikan ialah mengetahui bahwa ketika Allah menciptakan kita,, DIA melukis kita dengan cantik...
Senin, 21 November 2011
power of music
gw mungkin adalah pecinta musik.. bisa gw bayangkan pas nyokap ngandung gw,, mendengarkan lagu favoritnya,, n ngerasain rahimnya bergerak karna gw joget didalemnya..
gw adalah pecinta musik.. musik itu serasa udah nyatu dengan detakan jantung dan aliran darah gw.. musik itu serasa kekuatan yang membangkitkan,, emosi yang membara dan cinta yang mengalir.. dan saking jatuh cintanya dengan musik, tampaknya alunannya udah merasuk kedalam tulang-tulang gw, dan nyatu dengan hati taip kali gw ngedengerinnya..
Allah ngajarin kita tentang POWER OF MUSIC ato kuasa musik selama masa sulit hidup kite.. lirik yang menginspirasi sering muncul ketika gw emang membutuhkannya.. saat syairnya nggak bisa keluar,, gw terkadang sadar kalo lagu itu udah nolongin gw menjalani hari ini.. saat nggak bisa nemuin kata-kata untuk doa,, gw sering banget mendengar lagu yang ngungkapin perasaan gw yg terdalem dan seolah-olah terlantunkan untuk ngegantiin doa gw pada Tuhan.. bahkan,, saat ngantuk,, gw tetep bisa denger musik itu,, dan gw tau,, Tuhan sedang berkarya.. end bagi DIA,, musik nggak akan pernah berhenti...
"TUHAN ALLAHMU .... bergirang karena engkau dengan sukacita, Ia membaharui engkau dengan kasih-Nya"
Zefanya 3:17
gw adalah pecinta musik.. musik itu serasa udah nyatu dengan detakan jantung dan aliran darah gw.. musik itu serasa kekuatan yang membangkitkan,, emosi yang membara dan cinta yang mengalir.. dan saking jatuh cintanya dengan musik, tampaknya alunannya udah merasuk kedalam tulang-tulang gw, dan nyatu dengan hati taip kali gw ngedengerinnya..
Allah ngajarin kita tentang POWER OF MUSIC ato kuasa musik selama masa sulit hidup kite.. lirik yang menginspirasi sering muncul ketika gw emang membutuhkannya.. saat syairnya nggak bisa keluar,, gw terkadang sadar kalo lagu itu udah nolongin gw menjalani hari ini.. saat nggak bisa nemuin kata-kata untuk doa,, gw sering banget mendengar lagu yang ngungkapin perasaan gw yg terdalem dan seolah-olah terlantunkan untuk ngegantiin doa gw pada Tuhan.. bahkan,, saat ngantuk,, gw tetep bisa denger musik itu,, dan gw tau,, Tuhan sedang berkarya.. end bagi DIA,, musik nggak akan pernah berhenti...
"TUHAN ALLAHMU .... bergirang karena engkau dengan sukacita, Ia membaharui engkau dengan kasih-Nya"
Zefanya 3:17
Senin, 31 Oktober 2011
i'm happy that you are my daddy
haii para blogger yang imut.. hari ini entah mengapa gw memilih untuk eksis kembali di youtube buat ngesearch beberapa video yang bagus and tanpa sadar gw temuin video ini ..
Pas ngebaca
tulisan yang ada di video itu,, air mata gw netes.. bukannya apa.. tp gw terharu
banget sama video itu.. yang bercerita tentang ayah,, ato papa..
Papa..
Papa gw adalah
seorang pria yang sangat tegas,, nggak doyan bercanda,, and kaku.. papa itu
bisa di istilahkan seperti sebuah besi yang melindungiku dari segala ancaman..
tapi papa nggak seperti mama yang sangat lembut.. papaku sulit banget untuk
mengungkapkan kasih sayangnya padaku.. seumur-umur gw nggak pernah dengar papa
bilang sayang ma gw.. tp gw yakin hatinya tetep buat gw..
Papa itu nggak
pernah ngeluh sama apapun.. papaku orang yang tangguh banget.. bahunya yang
tegap selalu melindungiku saat aku jatuh.. tangannya yang kekar selalu
mendorongku dari belakang saat aku tak berdaya..
Gw nggak pernah
menghargai apa yang papa udah lakukan buat gw..
Dari kecil,,
papa slalu nganter gw ke skola hinggan SMA ini.. papa slalu bantu ngerjain PR,,
papa slalu suruh ke les (yang amat membuat gw jengkel).. gw slalu nganggep papa
nggak ngerti apa yang jadi keinginan gw.. padahal hanya itu yang dapat beliau
berikan padaku..
Papa nggak pernah
kuatir saat gw pulang malem saat jalan sama temen..
Tapi ternyata,,
tiap menit papa slalu nanyain mama kapan gw pulang..
Papa nggak
pernah tau keadaanku lagi sakit ato nggak..
Tapi ternyata,,
papa slalu nanyain mama,, keadaanku gmn..
Gw protes.. knp
sih papa nggak Tanya langsung?? Apa lebih baik kalo papa nanya mama?? Emang
mama itu merpati pos??
Tapi mama bilang
itulah sifat pria.. papa nggak mau terlihat khawatir didepanku..
Papa..
Papaku nggak
kayak Obama yang luarr biasa omongannya..
Papaku nggak kayak
David Beckham yang kerennya minta ampuuunn..
Papaku nggak
kayak Will Smith yang keren..
Tapi papaku
lebih keren dari semua papa-papa yang ada di dunia.. bagiku,, papaku adalah
papa yang sangat berharga…
I’m happy
you are my dad
I feel save when
you’re with me
You show me fun
things to do
You make my life
much better
The best father
I know is you
I’m happy you’re
my dad
And so I want to
say
I love you dad,
wish you
All the best…
I love you
papa..
Kamis, 06 Oktober 2011
bumi kita sedang sakittt!!!!!
Haii
blogger.. hari ini sama seperti hari hari kemaren.. udara kota Makassar sangat
panas.. bukan karna Makassar sedang dibakar atau apa *karna gw tau loe” yg ada
di luar Makassar pun merasakan hal yang sama dg gw*..
Belakangan
ini gw merasa alam udah semakin nggak bersahabat dengan manusia.. soalnya
manusia seolah-olah menumpuk bara api di kepalanya alam *map, lam,, kagak
sengaja cuy*.. manusia semakin asik aja make alam ini seenak giginya tanpa
mempertimbangkan kondisi alam yang semakin memburuk ini,, hingga akhirnya,,
bumi kita ini marah,, dan kini,,
BUMI KITA SEDANG SAKIT…
BUMI kita ini entah sakitnya apa,, suhu
tubuhnya naik,, flu menyerangnya,, batuk hingga memuntahkan lava pun sering
terjadi padanya,, entah apa yang dilakukan oleh manusia di dalamnya.. meski
sedang sakit,, manusia ini tetap “menelanjangi” bumi kita ini,, dengan segala bentuk gas beracun yang
diakibatkan oleh manusia,, membuat suhu tubuh bumi kita ini semakin tinggi…
Istilah
GO GREEN mungkin udah sering banget kita dengar.. sampe-sampe budek mungkin ngedengarnya..
belum lagi para om-om petinggi negri ini udah sering banget neriakin slogan
ini.. apa sih GO GREEN itu?? Kenapa harus dilakukan???
Alasan
yang paling mendasar untuk jawaban itu adalah “KARNA BUMI KITA UDAH SAKITTT
TAUK!!!!!!!!”… lo sadar gak temen-temen,, bumi tempat kita tinggal ini
diselimuti oleh atmosfer yang membuat kita bisa bernafas ampe sekarang ini plus
melindungi kite supaya kagak gosong terkena pancaran sinar matahari yang
naujubillehh panas banget itu..
Nah..
pada bumi ini,, ada proses alamiah dimana bumi jadi hangat karna sinar matahari
itu,, tapi karna ada GAS RUMAH KACA yang sangat banyak di atmosfer yaitu CO2,,
gas metana (CH4),, nitrooksida (N2O),, dll ,, maka
bumi kita ini nggak mampu mengeluarkan
panas yang didapatinya dari matahari itu,, sehingga bumi kita jadi sangat
panas.. akibatnya curah hujan jadi makin tinggi,, naiknya permukaan laut karna
es-es pada mencair,, serta terganggunya ekosistem..
TRUS GIMANA DONK
CARANYA MENYELAMATKAN BUMI KITA?????
Ada banyak hal
yang bisa kita lakukan kok guys.. misalnya nih dengan berkebun,, kurangi
penggunaan kendaraan bermotor,, hemat kertas,, hemat air,, listrik,, end banyak
hal lain yang bisa kita lakukan untuk menyelamatkan bumi kita dari “sakit yang
berlanjut”..
Selain itu juga,,
kampanyekan slogan GO GREEN.. karna itu bukan hanya sekedar slogan,, tapi
kebutuhan bumi kita sebagai “pengontrak gratisan” bumi.. jangan sampe deh kita
mewariskan bumi yang rusak sama anak end cucu kita.. mari kita mengubahnya,,
biar anakcucu kite bisa ngerasain indahnya bumi yang kita huni saat ini..
Let’s GO GREEN
guys..
Smoga bermanfaat^^
Selasa, 04 Oktober 2011
sanguine-choleric-melancholy-phlegmatic
Hoy guys..
malan ini,, kembali lagi gw galau… pengen eksis di blog sendiri.. akhirnya,, gw
mutusin untuk ngambil beberapa buku dari lemari gw n memutuskan menulis tentang
1 hal yang menuruk gw asik aja buat di tulis.. it’s all about you and me..
*nah.. loh*..
Topic yg gw pikirin saat ini adalah soal tempramen.. tempramen
itu apa?? Tempramen itu obat demam untuk anak sampe umur 12 taon *ngasalll*…
nggak,, nggak.. tempramen itu sifat dasar manusia yg diyakini ada dalam tubuh
seseorang yg mempengaruhi karakternya.. bingung?? Yuk kita kenali dulu beberapa
tempramen..^^
Sanguine atau type Intim
Ekstrovert - Pembicara - Optimis
Emosi Sanguinis Populer
Kepribadian yang menarik
Suka bicara, suka berbicara
Menghidupkan pesta
Rasa humor yang hebat
Ingatan kuat untuk warna
Secara fisik memukau pendengar
Emosional dan demonstratif
Antusias dan ekspresif
Periang dan penuh semangat
Penuh rasa ingin tahu
Baik di panggung
Lugu dan polos
Hidup di masa sekarang
Mudah diubah
Berhati tulus
Selalu kekanak-kanakan
SANGUINIS POPULER DI PEKERJAAN
Sukarelawan untuk tugas
Memikirkan kegiatan bani
Tampak hebat di permukaan
Kreatif dan inovatif
Punya energi dan antusiasme
Mulai dengan cara cemerlang
Mengilhami orang lain untuk ikut
Mempesona orang lain untuk bekerja
SANGUINIS POPULER SEBAGAI ORANGTUA
Membuat rumah menyenangkan
Disukai teman anak-anak
Mengubah bencana menjadi humor
Merupakan pemimpin sirkus
SANGUINIS POPULER SEBAGAI TEMAN
Dicemburui orang lain
Bukan pendendam
Cepat minta maaf
Mencegah saat membosankan
Suka kegiatan spontan
Mudah berteman
Mencintai orang
Suka dipuji
Tampak menyenangkan
Ekstrovert - Pembicara - Optimis
Emosi Sanguinis Populer
Kepribadian yang menarik
Suka bicara, suka berbicara
Menghidupkan pesta
Rasa humor yang hebat
Ingatan kuat untuk warna
Secara fisik memukau pendengar
Emosional dan demonstratif
Antusias dan ekspresif
Periang dan penuh semangat
Penuh rasa ingin tahu
Baik di panggung
Lugu dan polos
Hidup di masa sekarang
Mudah diubah
Berhati tulus
Selalu kekanak-kanakan
SANGUINIS POPULER DI PEKERJAAN
Sukarelawan untuk tugas
Memikirkan kegiatan bani
Tampak hebat di permukaan
Kreatif dan inovatif
Punya energi dan antusiasme
Mulai dengan cara cemerlang
Mengilhami orang lain untuk ikut
Mempesona orang lain untuk bekerja
SANGUINIS POPULER SEBAGAI ORANGTUA
Membuat rumah menyenangkan
Disukai teman anak-anak
Mengubah bencana menjadi humor
Merupakan pemimpin sirkus
SANGUINIS POPULER SEBAGAI TEMAN
Dicemburui orang lain
Bukan pendendam
Cepat minta maaf
Mencegah saat membosankan
Suka kegiatan spontan
Mudah berteman
Mencintai orang
Suka dipuji
Tampak menyenangkan
Koleris atau Dominan
Ekstrovert • Pelaku • Optimis
EMOSI KOLERIS KUAT
Berbakat pemimpin
Dinamis dan aktif
Sangat memerlukan perubahan
Harus memperbaiki kesalahan
Berkemauan kuat dan tegas
Tidak emosional bertindak
Tidak mudah patah semangat
Bebas dan mandiri
Memancarkan keyakinan
Bisa menjalankan apa saja
KOLERIS KUAT DI PEKERJAAN
Berorientasi target
Melihat seluruh gambaran
Terorganisasi dengan balk
Mencari pemecahan praktis
Bergerak cepat untuk bertindak
Mendelegasikan pekerjaan
Menekankan pada hasil
Membuat target
Merangsang kegiatan
Berkembang karena saingan
KOLERIS KUAT SEBAGAI TEMAN
Tidak terlalu perlu teman
Mau bekerja untuk kegiatan
Mau memimpin dan mengorganisasi
Biasanya selalu benar
Unggul dalam keadaan darurat
KOLERIS KUAT SEBAGAI ORANG TUA
Memberikan kepemimpinan kuat
Menetapkan tujuan
Memotivasi keluarga untuk kelompok
Tahu jawaban yang benar
Mengorganisasi rumah tangga
Ekstrovert • Pelaku • Optimis
EMOSI KOLERIS KUAT
Berbakat pemimpin
Dinamis dan aktif
Sangat memerlukan perubahan
Harus memperbaiki kesalahan
Berkemauan kuat dan tegas
Tidak emosional bertindak
Tidak mudah patah semangat
Bebas dan mandiri
Memancarkan keyakinan
Bisa menjalankan apa saja
KOLERIS KUAT DI PEKERJAAN
Berorientasi target
Melihat seluruh gambaran
Terorganisasi dengan balk
Mencari pemecahan praktis
Bergerak cepat untuk bertindak
Mendelegasikan pekerjaan
Menekankan pada hasil
Membuat target
Merangsang kegiatan
Berkembang karena saingan
KOLERIS KUAT SEBAGAI TEMAN
Tidak terlalu perlu teman
Mau bekerja untuk kegiatan
Mau memimpin dan mengorganisasi
Biasanya selalu benar
Unggul dalam keadaan darurat
KOLERIS KUAT SEBAGAI ORANG TUA
Memberikan kepemimpinan kuat
Menetapkan tujuan
Memotivasi keluarga untuk kelompok
Tahu jawaban yang benar
Mengorganisasi rumah tangga
Phlegmatis atau Stabil
Introvert • Pengamat • Pesimis
EMOSI PHLEGMATIS DAMAI
Kepribadian rendah hati
Mudah bergaul dan santai
Diam, tenang, dan mampu
Sabar, baik keseimbangannya
Hidup konsisten
Tenang tetapi cerdas
Simpatik dan baik hati
Menyembunyikan emosi
Bahagia menerima kehidupan
Serba guna
PHLEGMATIS DAMAI SEBAGAI ORANG TUA
Menjadi orangtua yang baik
Menyediakan waktu bagi anak-anak
Tidak tergesa-gesa
Bisa mengambil yang baik dari yang buruk
Tidak mudah marah
PHLEGMATIS DAMAI DI PEKERJAAN
Cakap dan mantap
Damai dan mudah sepakat
Punya kemampuan administratif
Menjadi penengah masalah
Menghindari konflik
Baik di bawah tekanan
Menemukan cara yang mudah
PHLEGMATIS DAMAI SEBAGAI TEMAN
Mudah diajak bergaul
Menyenangkan
Tidak suka menyinggung
Pendengar yang baik
Selera humor yang mengigit
Suka mengawasi orang
Punya banyak teman
Punya belas kasihan dan perhatian
Introvert • Pengamat • Pesimis
EMOSI PHLEGMATIS DAMAI
Kepribadian rendah hati
Mudah bergaul dan santai
Diam, tenang, dan mampu
Sabar, baik keseimbangannya
Hidup konsisten
Tenang tetapi cerdas
Simpatik dan baik hati
Menyembunyikan emosi
Bahagia menerima kehidupan
Serba guna
PHLEGMATIS DAMAI SEBAGAI ORANG TUA
Menjadi orangtua yang baik
Menyediakan waktu bagi anak-anak
Tidak tergesa-gesa
Bisa mengambil yang baik dari yang buruk
Tidak mudah marah
PHLEGMATIS DAMAI DI PEKERJAAN
Cakap dan mantap
Damai dan mudah sepakat
Punya kemampuan administratif
Menjadi penengah masalah
Menghindari konflik
Baik di bawah tekanan
Menemukan cara yang mudah
PHLEGMATIS DAMAI SEBAGAI TEMAN
Mudah diajak bergaul
Menyenangkan
Tidak suka menyinggung
Pendengar yang baik
Selera humor yang mengigit
Suka mengawasi orang
Punya banyak teman
Punya belas kasihan dan perhatian
Melankolis atau type Cermat
Introvert • Pemikir • Pesimis
EMOSI MELANKOLIS SEMPURNA
Mendalam dan penuh pikiran
Analitis
Serius dan tekun
Cenderung jenius
Berbakat dan kreatif
Artistik atau musikal
Filosofis dan puitis
Menghargai keindahan
Perasa terhadap orang lain
Suka berkorban
Penuh kesadaran
Idealis
MELANKOLIS SEMPURNA SEBAGAI ORANGTUA
Menetapkan standar tinggi
Ingin segalanya dilakukan dengan benar
Menjaga rumah selalu rapi
Merapikan barang anak-anak
Mengorbankan keinginan sendiri untuk yang lain
Mendorong intelegensi dan bakat
MELANKOLIS SEMPURNA DI PEKERJAAN
Berorientasi jadwal
Perfeksionis, standar tmggi
Sadar perincian
Gigih dan cermat
Tertib dan terorganisasi
Teratur dan rapi
Ekonomis
Melihat masalah
Mendapat pemecahan kreatif
Perlu menyelesaikan apa yang dimulai
Suka diagram, grafik, bagan, daftar,
MELANKOLIS SEMPURNA SEBAGAI TEMAN
Hati-hati dalam berteman
Puas tinggal di latar belakang
Menghindari perhatian
Setia dan berbakti
Mau mendengarkan keluhan
Bisa memecahkan masalah
Sangat memperhatikan orang lain
Terharu oleh air mata penuh belas kasihan
Mencari teman hidup ideal
Introvert • Pemikir • Pesimis
EMOSI MELANKOLIS SEMPURNA
Mendalam dan penuh pikiran
Analitis
Serius dan tekun
Cenderung jenius
Berbakat dan kreatif
Artistik atau musikal
Filosofis dan puitis
Menghargai keindahan
Perasa terhadap orang lain
Suka berkorban
Penuh kesadaran
Idealis
MELANKOLIS SEMPURNA SEBAGAI ORANGTUA
Menetapkan standar tinggi
Ingin segalanya dilakukan dengan benar
Menjaga rumah selalu rapi
Merapikan barang anak-anak
Mengorbankan keinginan sendiri untuk yang lain
Mendorong intelegensi dan bakat
MELANKOLIS SEMPURNA DI PEKERJAAN
Berorientasi jadwal
Perfeksionis, standar tmggi
Sadar perincian
Gigih dan cermat
Tertib dan terorganisasi
Teratur dan rapi
Ekonomis
Melihat masalah
Mendapat pemecahan kreatif
Perlu menyelesaikan apa yang dimulai
Suka diagram, grafik, bagan, daftar,
MELANKOLIS SEMPURNA SEBAGAI TEMAN
Hati-hati dalam berteman
Puas tinggal di latar belakang
Menghindari perhatian
Setia dan berbakti
Mau mendengarkan keluhan
Bisa memecahkan masalah
Sangat memperhatikan orang lain
Terharu oleh air mata penuh belas kasihan
Mencari teman hidup ideal
Nahh.. gw tau ada beberapa orang yg nggak bisa ngerti bahasa
dewa yg gw copypaste dr sebuah buku yg berjudul “TEMPRAMEN DASAR MANUSIA” ini..
makanya,, gw bela”in muter otak untuk meringkaskan beberapa hal buat loe paya
bisa ngerti.. ini die..
Sanguine
Ini tipenya anak gaul. Gampang banget memulai percakapan dgn orang lain. Pandai bergaul dan membawa diri dalam lingkungannya. Tipe orang yg temennya di mana2. Pokoknya happy all 'da time deh.
Choleric
Tipe orang yg terorganized. Selalu mencoba untuk get everything done their way. Cenderung untuk mengambil alih kepemimpinan dalam mengatasi suatu masalah.
Jika dilihat sepintas, orang2 choleric akan terlihat sanguine karena kemampuan beramah-tamah mereka. Tapi kalau diamati lebih cermat baru deh keliatan cholericnya.
Melancholy
Tipe orang yg peka dan perasa. Ini bisa jadi negatif atau positif. Peka dalam arti bisa men-detect perasaan orang2 yg disekitarnya, sensitif dalam arti gampang tersinggung.
Melancholy dominan gampang sekali dilihat. Mereka cenderung suka musik. Terkadang penyendiri. Gampang tersentuh hal2 kecil, contohnya: nonton Lord of the Ring aja bisa nangis (pas Gandolf nya mati :nangis: ).
Gak bisa tahan kalo liat hal2 yg gak berkenan di hatinya. Berusaha memperjuangkan hal yg benar.
Phlegmetic
Ini tipe orang yg cinta damai. Orang tipe ginian nggak peduli sama apapun,, terkadang keliatan udik.. tp asiknya,, org kek gini itu paling enak dijadiin sasaran jahil si sanguine.. hahahaaa….
Ini tipenya anak gaul. Gampang banget memulai percakapan dgn orang lain. Pandai bergaul dan membawa diri dalam lingkungannya. Tipe orang yg temennya di mana2. Pokoknya happy all 'da time deh.
Choleric
Tipe orang yg terorganized. Selalu mencoba untuk get everything done their way. Cenderung untuk mengambil alih kepemimpinan dalam mengatasi suatu masalah.
Jika dilihat sepintas, orang2 choleric akan terlihat sanguine karena kemampuan beramah-tamah mereka. Tapi kalau diamati lebih cermat baru deh keliatan cholericnya.
Melancholy
Tipe orang yg peka dan perasa. Ini bisa jadi negatif atau positif. Peka dalam arti bisa men-detect perasaan orang2 yg disekitarnya, sensitif dalam arti gampang tersinggung.
Melancholy dominan gampang sekali dilihat. Mereka cenderung suka musik. Terkadang penyendiri. Gampang tersentuh hal2 kecil, contohnya: nonton Lord of the Ring aja bisa nangis (pas Gandolf nya mati :nangis: ).
Gak bisa tahan kalo liat hal2 yg gak berkenan di hatinya. Berusaha memperjuangkan hal yg benar.
Phlegmetic
Ini tipe orang yg cinta damai. Orang tipe ginian nggak peduli sama apapun,, terkadang keliatan udik.. tp asiknya,, org kek gini itu paling enak dijadiin sasaran jahil si sanguine.. hahahaaa….
So,, kira” udah ngerti dikit kan soal tempramen itu,, setiap
tempramen punya plus n minus.. klo plusnya harusnya kamu tingkatkan nih guys,,
tapi yang minus??? Di minimalisir donkk..
Tempramen itu bisa diubah kok.. jadi jangan pake alasan “tempramen
gw gini,, jadi loe harus ngarti donk” dsb.. alibi banget tuh..
Kenali dirimu!!!! Perbaiki yg jeleknya,, tapi yg baiknya
ditingkatkan.. smoga bermanfaat^^
Selasa, 27 September 2011
A-Z About Friendship
(A)ccepts you as you are
(B)elieves in "you"
(C)alls you just to say "HI"
(D)oesn't give up on you
(E)nvisions the whole of you
(even the unfinished parts)
(even the unfinished parts)
(F)orgives your mistakes
(G)ives unconditionally
(H)elps you
(I)nvites you over
(J)ust likes to "be" with you
(K)eeps you close at heart
(L)oves you for who you are
(M)akes a difference in your life
(N)ever judges
(O)ffers support
(P)icks you up
(Q)uiets your fears
(R)aises your spirits
(S)ays nice things about you
(T)ells you the truth
when you need to hear it
when you need to hear it
(U)nderstands you
(V)alues you
(W)alks beside you
(Y)ells when you won't listen and..
(Z)aps you back to reality
Minggu, 18 September 2011
AGAMA??
Allah, Bapa yang disorga,
jiwaku gundah gulana,
melihat apa yang mulai terjadi dengan agama-agama.
mulai dari lahir sampai ajal
urusan agama sering jadi pengganjal
sepasang mempelai menikah
maka dihadapan petugas pemerintah
berkumpul sanak keluarga,
namun, pencatatan nikah mereka tidak diterima
sebab agama mereka tidak diakui negara.
astaga!!!
sejak kapan sebuah agama perlu pengakuan negara?
bukankah sejak zaman purba
sebelum negara ada,
di dunia sudah banyak agama??
dan tiap orang bebas memilih yang dia suka?
lalu dari pernikahan itu lahir seorang anak,
namun anak ini nggak bisa punya akta,
karena pernikahan orang tuanya dianggap tidak pernah ada,
sebab kepercayaan mereka tidak diakui negara.
tanpa akta, anak ini susah sekolah,
akhirnya ketika masuk, lagi-lagi agama bikin susah,
katanya nggak ada guru yang mengajar agama beda.
lalu disekolah muncul aturan busana agama.
teman sekelas yang awalnya sama
langsung melihat tembok pembeda:
itu kami, itu mereka.
hanya gara-gara busana.
apakah nanti ada sepatu yang berbeda berdasarkan AGAMA??
tragedi menimpa sang bunda
tetapi di kuburan jenazah tidak diterima,\katanya, kuburan ini khusus untuk satu agama.
apakah sorga dikotak-kotakkan oleh AGAMA??
dunia mengkotakkan agama,
ikatan cendekiawan pun dibuat berdasarkanAGAMA.
bagaimana yah kalo tukang cendol mau berorganisasi??
apa nanti bakal ada tukang cendolwan agama ini dan itu??
TUHAN,,
bukankah tujuan agaman adalah mendekatkan diri padaMU??
dan mendekatkan setiap insan yang KAU buat tanpa beda dan kecuali??
tapi,, kenapa justru gara-gara agama ada perkelahian,, benci,, iri,, dan saling berkelahi??
TUHAN
bukankah semua agama adalah jalan anugrah??
tapi kenapa gara-gara agama,, orang jadi marah??
tempat ibadah jadi sasarannya,,
TUHAN,,
gimana yah perasaanMU,,
ngeliat orang dengan berang membunuh sesamanya sambil meneriakkan namaMU??
ngeliat orang berperang "demi" namaMU??
TUHAN??
kenapa demi agama timbul huru hara dan petaka??
atoo TUHAN,,
ada juga yang tega make nama AGAMA untuk nyari kekuasaan,,
untuk mengumbar murka,, bahkan untuk menimbulkan bencana..
bukankah setiap agama dibuat untuk sejahtera??
TUHAN,,
apakah arti agama??
apakah artinya jika agama hanya digunakan manusia untuk egonya masing-masing??
apakah artinya seseorang yang menyebut dirinya beragama,,
jika tindakannya nggak lebih tinggi dari seekor binatang..
TUHAN??
bukankah ENGKAU mencintai semua orang sama rata??
bagi penganut kepercayaan apa saja??
ENGKAU menurunkan tirta
bagi orang yang beragama dan yang tidak beragama??
TUHAN,,
jiwaku merasa risi,,
maka ku naikkan isi hati,,
ampuni kami atas segala kesalahan kami
seperti kami juga mengampuni orang yang bersalah kepada kami
Amin.
jiwaku gundah gulana,
melihat apa yang mulai terjadi dengan agama-agama.
mulai dari lahir sampai ajal
urusan agama sering jadi pengganjal
sepasang mempelai menikah
maka dihadapan petugas pemerintah
berkumpul sanak keluarga,
namun, pencatatan nikah mereka tidak diterima
sebab agama mereka tidak diakui negara.
astaga!!!
sejak kapan sebuah agama perlu pengakuan negara?
bukankah sejak zaman purba
sebelum negara ada,
di dunia sudah banyak agama??
dan tiap orang bebas memilih yang dia suka?
lalu dari pernikahan itu lahir seorang anak,
namun anak ini nggak bisa punya akta,
karena pernikahan orang tuanya dianggap tidak pernah ada,
sebab kepercayaan mereka tidak diakui negara.
tanpa akta, anak ini susah sekolah,
akhirnya ketika masuk, lagi-lagi agama bikin susah,
katanya nggak ada guru yang mengajar agama beda.
lalu disekolah muncul aturan busana agama.
teman sekelas yang awalnya sama
langsung melihat tembok pembeda:
itu kami, itu mereka.
hanya gara-gara busana.
apakah nanti ada sepatu yang berbeda berdasarkan AGAMA??
tragedi menimpa sang bunda
tetapi di kuburan jenazah tidak diterima,\katanya, kuburan ini khusus untuk satu agama.
apakah sorga dikotak-kotakkan oleh AGAMA??
dunia mengkotakkan agama,
ikatan cendekiawan pun dibuat berdasarkanAGAMA.
bagaimana yah kalo tukang cendol mau berorganisasi??
apa nanti bakal ada tukang cendolwan agama ini dan itu??
TUHAN,,
bukankah tujuan agaman adalah mendekatkan diri padaMU??
dan mendekatkan setiap insan yang KAU buat tanpa beda dan kecuali??
tapi,, kenapa justru gara-gara agama ada perkelahian,, benci,, iri,, dan saling berkelahi??
TUHAN
bukankah semua agama adalah jalan anugrah??
tapi kenapa gara-gara agama,, orang jadi marah??
tempat ibadah jadi sasarannya,,
TUHAN,,
gimana yah perasaanMU,,
ngeliat orang dengan berang membunuh sesamanya sambil meneriakkan namaMU??
ngeliat orang berperang "demi" namaMU??
TUHAN??
kenapa demi agama timbul huru hara dan petaka??
atoo TUHAN,,
ada juga yang tega make nama AGAMA untuk nyari kekuasaan,,
untuk mengumbar murka,, bahkan untuk menimbulkan bencana..
bukankah setiap agama dibuat untuk sejahtera??
TUHAN,,
apakah arti agama??
apakah artinya jika agama hanya digunakan manusia untuk egonya masing-masing??
apakah artinya seseorang yang menyebut dirinya beragama,,
jika tindakannya nggak lebih tinggi dari seekor binatang..
TUHAN??
bukankah ENGKAU mencintai semua orang sama rata??
bagi penganut kepercayaan apa saja??
ENGKAU menurunkan tirta
bagi orang yang beragama dan yang tidak beragama??
TUHAN,,
jiwaku merasa risi,,
maka ku naikkan isi hati,,
ampuni kami atas segala kesalahan kami
seperti kami juga mengampuni orang yang bersalah kepada kami
Amin.
Sabtu, 17 September 2011
sometimes
Sometimes I ask the question here, "My Lord, is this Your will?“
It's then I hear You answer me, "My Precious Child, be still.“
Sometimes I feel frustrated ‘coz I think I know what's best.
It's then I hear You say to me, “My busy Child, just rest.“
Sometimes I feel so lonely, and I think I'd like a mate.
Your still small voice gets oh so clear and says, "My Child, please wait."
"I know the plans I have for you, the wondrous things you'll see.
If you can just be patient, Child, and put your trust in Me.
I've plans to draw you closer here, I've plans to help you grow.
There's much I do you cannot see, and much you do not know.
But know this, Child.. I Love You So! You're precious unto Me!
Before I formed you in the womb, I've planned your destiny.
I've something very special, I hope for you to learn.
The gifts I wish to give to you are gifts you cannot earn.
They come without a price tag, but not without a cost.
At Calvary, I gave My Son, so you would not be lost.
Rest My Child, don't grow weary of doing what is good.
I promise I'll come back for you just like I said I would.
Your name is written on My palm, I never could forget.
Therefore do not be discouraged when My answer is 'Not Yet'."
It's then I hear You answer me, "My Precious Child, be still.“
Sometimes I feel frustrated ‘coz I think I know what's best.
It's then I hear You say to me, “My busy Child, just rest.“
Sometimes I feel so lonely, and I think I'd like a mate.
Your still small voice gets oh so clear and says, "My Child, please wait."
"I know the plans I have for you, the wondrous things you'll see.
If you can just be patient, Child, and put your trust in Me.
I've plans to draw you closer here, I've plans to help you grow.
There's much I do you cannot see, and much you do not know.
But know this, Child.. I Love You So! You're precious unto Me!
Before I formed you in the womb, I've planned your destiny.
I've something very special, I hope for you to learn.
The gifts I wish to give to you are gifts you cannot earn.
They come without a price tag, but not without a cost.
At Calvary, I gave My Son, so you would not be lost.
Rest My Child, don't grow weary of doing what is good.
I promise I'll come back for you just like I said I would.
Your name is written on My palm, I never could forget.
Therefore do not be discouraged when My answer is 'Not Yet'."
sebuah "pidato kecil"
mungkin seluruh Indonesia udah tau soal berita ini.
ada rasa penasaran yang menggelitik di hati saya, lalu saya mulai mengunjungi Om Google, memanfaatkan setiap situs jejaring sosial yang saya miliki demi mencari informasi terkait.
berita terakhir yang saya dapatkan, FPI sebenarnya hanya difitnah, mereka sama sekali tidak melakukan penyerangan. untuk kali ini, saya tidak akan berbicara tentang organisasi mana yang harusnya disalahkan.
sekitar 15 menit yang lalu, saya menemukan foto ini, terpampang manis akun situs jejaring sosial saya
saya tidak akan berbicara banyak, like old said 'a picture worth a thousand words'
tanda tanya besar yang masih mengusik saya adalah, apa yang menyebabkan mereka melakukan tindakan menyerang? apakah perbedaan itu begitu sulitnya diterima, sehingga mereka merasa jalan satu-satunya adalah dengan menghilangkan perbedaan itu?
saya percaya semua agama yang diakui di Indonesia mengajarkan hal-hal yang baik pada setiap penganutnya. namun yang salah adalah beberapa penganut yang kurang bisa mengontrol diri masing-masing dengan bijak.
saya tidak berbicara mewakili agama yang saya anut, saya menulis sebagai seorang penduduk INDONESIA yang prihatin dengan kondisi negaranya, saya menulis mewakili hati saya.
pada akhirnya, kiranya setiap kita sebagai umat beragama saling mengasihi satu sama lain, dan biar perbedaan itu yang membuat kita satu :) jangan mengutuk orang-orang yang 'kurang bijak' tadi, kasihilah mereka, kembalikan mereka ke jalan yang benar :) mari kita buat tulisan Bhinneka Tunggal Ika yang digenggam erat oleh Sang Garuda berfungsi seperti seharusnya.
"Indosesia kebangsaanku
Bangsa dan tanah airku
Marilah kita berseru
Indonesia Bersatu
ada rasa penasaran yang menggelitik di hati saya, lalu saya mulai mengunjungi Om Google, memanfaatkan setiap situs jejaring sosial yang saya miliki demi mencari informasi terkait.
berita terakhir yang saya dapatkan, FPI sebenarnya hanya difitnah, mereka sama sekali tidak melakukan penyerangan. untuk kali ini, saya tidak akan berbicara tentang organisasi mana yang harusnya disalahkan.
sekitar 15 menit yang lalu, saya menemukan foto ini, terpampang manis akun situs jejaring sosial saya
saya tidak akan berbicara banyak, like old said 'a picture worth a thousand words'
tanda tanya besar yang masih mengusik saya adalah, apa yang menyebabkan mereka melakukan tindakan menyerang? apakah perbedaan itu begitu sulitnya diterima, sehingga mereka merasa jalan satu-satunya adalah dengan menghilangkan perbedaan itu?
saya percaya semua agama yang diakui di Indonesia mengajarkan hal-hal yang baik pada setiap penganutnya. namun yang salah adalah beberapa penganut yang kurang bisa mengontrol diri masing-masing dengan bijak.
saya tidak berbicara mewakili agama yang saya anut, saya menulis sebagai seorang penduduk INDONESIA yang prihatin dengan kondisi negaranya, saya menulis mewakili hati saya.
pada akhirnya, kiranya setiap kita sebagai umat beragama saling mengasihi satu sama lain, dan biar perbedaan itu yang membuat kita satu :) jangan mengutuk orang-orang yang 'kurang bijak' tadi, kasihilah mereka, kembalikan mereka ke jalan yang benar :) mari kita buat tulisan Bhinneka Tunggal Ika yang digenggam erat oleh Sang Garuda berfungsi seperti seharusnya.
"Indosesia kebangsaanku
Bangsa dan tanah airku
Marilah kita berseru
Indonesia Bersatu
surat buat presiden
originally written by Jenny Jusuf (2 oct 2010)
Bapak Presiden yang Terhormat,
Beberapa minggu lalu, seorang pejabat tempat ibadah mengalami luka berat akibat penusukan yang dilakukan sekelompok orang dari sebuah organisasi pembela agama. Sebelumnya, tempat ibadah yang dilarang berdiri itu sudah menjadi saksi unjuk rasa dan adu jotos kepentingan atas nama agama. Jemaat pun terguncang. Bukan saja mereka kehilangan tempat beribadah, mereka harus menyaksikan orang yang mereka hormati berlumuran darah di depan mata mereka sendiri.
Kemarin, ratusan orang dari sebuah organisasi agama menyerbu sebuah festival film. Mereka mengancam akan membakar tempat itu. Kemudian Bapak Menteri mengeluarkan pernyataan yang membuat kami terhenyak. Kegiatan itu menyimpang dari etika masyarakat, katanya. Kami pun termangu. Sejak kapan preferensi seksual seseorang menjadi tolok ukur etika dan moral masyarakat?
Hari ini, terjadi kerusuhan di Jalan Ampera. Mereka bilang, korban tewas sejauh ini sudah tiga orang. Empat luka-luka. Seorang polisi tertembak. Potongan tubuh terserak di jalan. Jalan ditutup. Kemacetan mengular. Masyarakat diperingatkan untuk menjauhi area itu.
Bapak, saya tak mengerti politik dan tak ingin tahu banyak tentang politik. Saya warga negara biasa yang sudah cukup puas dengan kehidupan yang layak dan pekerjaan yang baik. Saya yakin di negara ini banyak yang seperti itu. Politik bukan bidang kami, dan barangkali kami memang tak perlu memahaminya, karena seperti yang sering dibilang orang, politik itu bau tai. Kami lebih suka mencium aroma makanan ketimbang kotoran, maka kami serahkan ranah itu kepada orang-orang yang sudah ahli berkecimpung di dalamnya. Namun, kali ini, izinkan kami bersuara.
Bapak, kami marah bukan karena benci. Kami marah karena cinta. Cinta yang kepalang besar bagi pertiwi yang tanahnya sudah kami injak puluhan tahun, yang udaranya kami hirup setiap hari, yang hasil buminya memberi makan mulut-mulut kami.
Prihatin tak lagi cukup, Bapak. Beragam janji dan instruksi tidak lagi mampu membungkam mulut kami, karena kami sudah kenyang dengan janji. Kami lelah menunggu tanpa daya. Kami letih menonton tanpa bisa berbuat apa-apa.
Nyanyian dari bibirmu sudah kami dengarkan, Bapak. Kini kami menanti sesuatu yang lain. Yang bukan cuma bisa kami simpan dalam bentuk kepingan cakram. Yang bukan cuma bisa kami baca di internet, kami lihat di televisi, kami simak di koran, tanpa pernah menghasilkan apa-apa.
Kami tak minta banyak, Bapak. Kami hanya ingin orang yang kami pilih mampu menyediakan keamanan bagi kami. Kami ingin bisa beribadah dengan damai. Kami ingin bisa melalui jalan-jalan kota dengan tenteram. Kami ingin menikmati film dan pergi ke tempat-tempat hiburan dengan leluasa. Kami ingin bebas dari rasa takut dan teror.
Kami ingin pajak yang kami bayarkan digunakan untuk sebaik-baiknya kepentingan rakyat dan pembangunan negara, karena sekalipun kami hidup berkecukupan, jutaan penduduk Indonesia belum menikmati kehidupan yang layak. Sudah cukup kami merasa pedih melihat uang hasil jerih payah kami digunakan untuk plesiran anggota dewan yang terhormat, sementara jutaan rakyat miskin makan nasi yang sudah kotor setiap hari.
Kami muak dengan kekerasan. Kami muak dengan aksi semena-mena. Kami muak melihat nama Tuhan digadaikan demi hawa nafsu segelintir orang tertentu. Kami sudah lelah mencaci dan menangis.
Bapak, tolong dengarkan kami. Lakukan sesuatu. Bertindaklah agar kami tahu orang yang kami pilih memang layak mengemban kepercayaan kami.
Kami tak minta banyak, sungguh. Jangan bilang itu terlalu sulit.
Bapak Presiden yang Terhormat,
Beberapa minggu lalu, seorang pejabat tempat ibadah mengalami luka berat akibat penusukan yang dilakukan sekelompok orang dari sebuah organisasi pembela agama. Sebelumnya, tempat ibadah yang dilarang berdiri itu sudah menjadi saksi unjuk rasa dan adu jotos kepentingan atas nama agama. Jemaat pun terguncang. Bukan saja mereka kehilangan tempat beribadah, mereka harus menyaksikan orang yang mereka hormati berlumuran darah di depan mata mereka sendiri.
Kemarin, ratusan orang dari sebuah organisasi agama menyerbu sebuah festival film. Mereka mengancam akan membakar tempat itu. Kemudian Bapak Menteri mengeluarkan pernyataan yang membuat kami terhenyak. Kegiatan itu menyimpang dari etika masyarakat, katanya. Kami pun termangu. Sejak kapan preferensi seksual seseorang menjadi tolok ukur etika dan moral masyarakat?
Hari ini, terjadi kerusuhan di Jalan Ampera. Mereka bilang, korban tewas sejauh ini sudah tiga orang. Empat luka-luka. Seorang polisi tertembak. Potongan tubuh terserak di jalan. Jalan ditutup. Kemacetan mengular. Masyarakat diperingatkan untuk menjauhi area itu.
Bapak, saya tak mengerti politik dan tak ingin tahu banyak tentang politik. Saya warga negara biasa yang sudah cukup puas dengan kehidupan yang layak dan pekerjaan yang baik. Saya yakin di negara ini banyak yang seperti itu. Politik bukan bidang kami, dan barangkali kami memang tak perlu memahaminya, karena seperti yang sering dibilang orang, politik itu bau tai. Kami lebih suka mencium aroma makanan ketimbang kotoran, maka kami serahkan ranah itu kepada orang-orang yang sudah ahli berkecimpung di dalamnya. Namun, kali ini, izinkan kami bersuara.
Bapak, kami marah bukan karena benci. Kami marah karena cinta. Cinta yang kepalang besar bagi pertiwi yang tanahnya sudah kami injak puluhan tahun, yang udaranya kami hirup setiap hari, yang hasil buminya memberi makan mulut-mulut kami.
Prihatin tak lagi cukup, Bapak. Beragam janji dan instruksi tidak lagi mampu membungkam mulut kami, karena kami sudah kenyang dengan janji. Kami lelah menunggu tanpa daya. Kami letih menonton tanpa bisa berbuat apa-apa.
Nyanyian dari bibirmu sudah kami dengarkan, Bapak. Kini kami menanti sesuatu yang lain. Yang bukan cuma bisa kami simpan dalam bentuk kepingan cakram. Yang bukan cuma bisa kami baca di internet, kami lihat di televisi, kami simak di koran, tanpa pernah menghasilkan apa-apa.
Kami tak minta banyak, Bapak. Kami hanya ingin orang yang kami pilih mampu menyediakan keamanan bagi kami. Kami ingin bisa beribadah dengan damai. Kami ingin bisa melalui jalan-jalan kota dengan tenteram. Kami ingin menikmati film dan pergi ke tempat-tempat hiburan dengan leluasa. Kami ingin bebas dari rasa takut dan teror.
Kami ingin pajak yang kami bayarkan digunakan untuk sebaik-baiknya kepentingan rakyat dan pembangunan negara, karena sekalipun kami hidup berkecukupan, jutaan penduduk Indonesia belum menikmati kehidupan yang layak. Sudah cukup kami merasa pedih melihat uang hasil jerih payah kami digunakan untuk plesiran anggota dewan yang terhormat, sementara jutaan rakyat miskin makan nasi yang sudah kotor setiap hari.
Kami muak dengan kekerasan. Kami muak dengan aksi semena-mena. Kami muak melihat nama Tuhan digadaikan demi hawa nafsu segelintir orang tertentu. Kami sudah lelah mencaci dan menangis.
Bapak, tolong dengarkan kami. Lakukan sesuatu. Bertindaklah agar kami tahu orang yang kami pilih memang layak mengemban kepercayaan kami.
Kami tak minta banyak, sungguh. Jangan bilang itu terlalu sulit.
ALONE vs SINGLE
Pasti udah pada sering denger kan kata alone n single? sebenrnya ada apa sih dengan kedua kata ini? kalo dipikir, dua-duanya punya arti yang sama, yaitu : SENDIRI. Tapi mereka juga punya perbedaan yang sangat berbeda banget... so, gw mau bagiin dikit apa sih perbedaan dari 2 kata yang "serupa tapi tak sama" ini dari segi sisi gw sebagai wanita... check it out guyz :)
Alone dan single artinya sendiri. Tapi makna dari SENDIRI itu berbeda. Gw mau kasih ilustrasi gini. Pasti pada tau gelas dong? Nah seumpama gelas yang diisi air, kalau airnya isinya setengah, itu artinya ALONE. Tapi kalau air di gelas itu isinya penuh, itu artinya SINGLE. Mudeng ora? hehehehe... Maksudnya gini, kalau alone mau dipenuhin, berarti kita harus menambah air di dalam gelas itu sampai penuh... bener tak? nah kalo single, kan udah penuh tuh, kalo mau nambah berarti butuh 1 gelas lagi dunk? nah itu dia perbedaannya.
Alone itu SETENGAH. Orang yang selalu merasa hidupnya sendiri, mencari kasih sayang ke sana kemari, merasa hidup dia butuh diisi, artinya orang ini sedang merasa alone (alias lonely). Anak2 muda zaman skrg ini, banyak yang hidupnya jatuh ke dalam free sex. Kenapa? Karena mereka merasa lonely. Mungkin mereka di rumah tidak merasa tidak mendapat kasih sayang dari orang2 di rumah mereka. sehngga mereka merasa hidup mereka cuma "setengah" doank... jadi mereka mencari "pengisian" akan hidup mereka yg cuma "setengah" dari pasangan mereka. Sehingga terjadilah yang namanya "piala bergilir".
Berbeda dengan single. Single adalah UTUH. ga perlu diisi dari siapapun. karena dia mengerti, dia hidup bersama "sumber air" yang selalu setia mengisi hidup dia. Sumbernya itu Yesus. bukan yang lain... dia sadar, dia bukan untuk "diisi" tetapi untuk "ditolong".
Wanita dan pria diciptakan sepadan. Untuk saling menolong, bukan saling mengisi.
Wanita adalah kunci. kalau kau masih punya komitmen, pegang kunci itu erat2. jangan tambatkan di lubang kunci. karena suatu saat kau akan mulai tergoda untuk membuka pintu itu, dan betapa senangnya iblis yang juga sudah menunggu di balik pintu. pegang kunci itu sampai kau merasa kau butuh untuk ditolong barulah kau membuka kunci pintu itu. jangan pernah main2 dengan membukakan pintu untuk "orang yg tdk engkau kenal". jangan pernah main2 dengan hidupmu :)
So temen2, kita adalah seorang yang SINGLE, yang diciptakan UTUH oleh Tuhan. sekalipun mungkin kau merasa tdk mendapatkan kasih sayang dr orang tuamu, kau merasa hidupmu "setengah", datang lah sama Tuhan. minta Dia isi hatimu menjadi penuh dan utuh...
--KEPUTUSANMU MENENTUKAN MASA DEPANMU--
--HIDUP ADALAH KEPUTUSAN BUKAN PERASAAN--
--DOSA ADALAH DOSA, DOSA BUKANLAH SUATU MASALAH--
"Berusahalah hidup damai dengan semua orang dan kejarlah KEKUDUSAN, sebab tanpa KEKUDUSAN tidak seorangpun akan melihat Tuhan."
-Ibrani 12:14
Langganan:
Postingan (Atom)